Thursday, November 25, 2010

Pulau Terkecil

Bagi sobat yang sudah pernah ke daerah Kalimantan pasti tidak lupa meluangkan waktu untuk berwisata ria ke tempat-tempat wisata yang ada di sana, tapi apakah sobat sudah ke pulau Simping?
Tahukah sobat kalau PBB telah mengakui dan mencatat pulau Simping sebagai  "the smallest island in the world"  atau Pulau Terkecil di dunia ?


Pulau Terkecil di dunia ( Simping, Kalimantan - Indonesia)



Pulau ini sebelumnya dikenal  dengan sebutan Pulau Kelapa Dua terletak di Teluk Mak Jantu, tepatnya di kawasan Taman Pulau Sinka, Singkawang. Dapat dijangkau kurang lebih 3-4 jam dari Pontianak.
Pulau Simping terdiri dari pasir dan batu, dan beberapa pohon di atasnya. Di dalam pulau ini terdapat Kelenteng tempat orang-orang keturunan Cina memanjatkan doa.

Definisi Pulau:
Pulau adalah sebidang tanah yang lebih kecil dari benua dan lebih besar dari karang, yang dikelilingi air.Konvensi PPB tentang Hukum Laut Internasional tahun 1982 (UNCLOS '82) pasal 121 mendefinisikan pulau (Ingg: island) sebagai "daratan yang terbentuk secara alami dan dikelilingi oleh air, dan selalu di atas muka air pada saat pasang naik tertinggi". Dengan kata lain, sebuah pulau tidak boleh tenggelam pada saat air pasang naik. Implikasinya, ada empat syarat yang harus dipenuhi agar dapat disebut sebagi 'pulau' yakni:
  1. Memiliki lahan daratan
  2. Terbentuk secara alami, bukan lahan reklamasi
  3. Dikelilingi oleh air, baik asin (laut) maupun tawar
  4. Selalu berada di atas garis pasang tinggi

Sumber definisi pulau diambil dari:  http://id.wikipedia.org/wiki/Pulau

21 comments:

Agus W on November 25, 2010 at 12:13 AM said...

wow.. Kecil banget pulaunya, gak salah PBB mengakuinya sbg pulau terkecil... ckckck~

Unknown on November 25, 2010 at 1:00 AM said...

Inilah Indonesia ^_^

azhar on November 25, 2010 at 2:16 AM said...

wah itu pulau atau gundukan pasir pak, kok bisa ya sekecil itu..

Asis Sugianto on November 25, 2010 at 6:43 AM said...

Pulau simping di kalimantan yach sob??? pernah dengar sih tapi belum pernah liat langsung,,, hehehe

choirul on November 25, 2010 at 8:14 AM said...

keren... Masuk Guinnes book g tuh?

Annur Shah on November 25, 2010 at 9:44 AM said...

hmm kerenz bgd
selalu ada yang biKIn penegn Allah Maha Besar kagum sama ciptaanya

wuane on November 25, 2010 at 12:46 PM said...

wkwkkw...keren-keren...pulaunya kecil banget, tapi diakui juga ya..mantaps..keep post sob.

NTRage03 on November 25, 2010 at 2:53 PM said...

wah comek tuh pulau :D
serem g klo mlem?

Rizkyzone on November 25, 2010 at 3:10 PM said...

kalau aq mah belum pernah berunjung ke aimantan sob, tapi melhat dari fotonya rasanya jadipengen saya berunjung kesana

cyberyaqin on November 25, 2010 at 5:03 PM said...

kecil mana dengan yang di tanah lot sob???

Script Share Button Facebook on November 25, 2010 at 5:06 PM said...

baru ngerti, ngertinya cuma nusakambangan he he.. makasih infonya :)

Hellen on November 25, 2010 at 5:20 PM said...

@Aciid:
Kalau mau tahu serem atau tidak, mungkin ada baiknya di coba dulu sehari aja :)
@cyberyaqin:
Tanah Lot juga kecil, selain itu ada beberapa pulau yang masuk kategori kecil tapi yang diakui oleh PBB hanya pulau Simping, mungkin dengan penilaian tertentu :)
@All:
Thanks buat semua teman yang sudah berkomentar di sini :)

sibutiz on November 25, 2010 at 9:19 PM said...

inilah indonesia kita,
semuanya ada di sini.....

nice post kawan...

ARaLL on November 25, 2010 at 10:17 PM said...

melihat gambarnya,,,,kayaknya tidak lebih dari sebuah bongkahan batu ya?,,bangga neh karena letaknya ternyata di Indonesia,,mungkin kalo promosinya gencar, paling tidak bisa menjadi objek wisata yg luar biasa..bisa di usulkan ke new 7 wonders

Catatan Kecil on November 26, 2010 at 6:06 AM said...

wow,,,unik tentunya dan ternyata adanya di Indonesia,

DenBaGas on November 26, 2010 at 6:34 AM said...

Salam
Wah, pulau itu ternyata ada di negeri ku yach..
Indonesia ...

Salam kawan

fakta lompat on November 26, 2010 at 2:55 PM said...

ane baru tahu gan,ternyata pulau terkecil didunia ada di kalimantan.

jodota on November 26, 2010 at 7:22 PM said...

pulau terkecil di dunia ada di indonesia? wow hebat.. tp unik jg ya pulaunya..

BABY DIJA on November 28, 2010 at 11:58 AM said...

pulau terkecil?

hehhee pulaunya buat Dija aja yaa
kan kecil

Ladida on December 11, 2010 at 6:48 PM said...

Indonesia punya pulau terkecil !!!

yai , kereeen

:33

sibutiz on December 30, 2010 at 11:27 PM said...

wach,kecil banget ya tu pulau...

Post a Comment

Maaf komentar sobat akan dimoderasi terlebih dahulu sebelum di publish.. Terimakasih..

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Copyright 2008 All Rights Reserved | Semua Serba Ter Designed by Bloggers Template | CSS done by Link Building